Earphone Bluetooh diam pada salah satu sisi, apa yang harus saya lakukan?

Waktu Pembaruan: 2023-09-21 10:55:42

Mohon ikuti langkah berikut:

1.  Cek apakah sensor indicator bekerja normal (letakkan dan keluarkan dengan normal, dan cek kembali apakah suara pemutaran normal); apakah fungsi sentuh normal (ketuk area sentuh, apakah bekerja sesuai dengan persyaratan UI)

2. Mohon dicek apakah kontak pengisi daya dari earphone dan kolom pengisi daya pada kotak pengisi daya kotor atau ada benda asing, jaga kebersihannya.

3. Konfirmasi apakah daya pada kotak daya cukup (lampu hijau indikasi bahwa daya cukup), letakkan kembali earphone ke kotak pengisi daya dan isi daya lebih dari 10 menit

4. Letakkan kembali earphone ke kotak pengisi daya. Setelah kotak terbuka, tekan dan tahan tombol fungsi pada kotak pengisi daya sekitar 10 detik untuk reset earphone.

5. Sambungkan kembali ke ponsel untuk konfirmasi apakah kendala terselesaikan.


Jika dari operasi diatas tidak valid, mohon datang ke Service Center realme terdekat untuk dapat diproses.


Catatan: realme Buds Q tidak memiliki tombol fungsi, letakkan earphone kembali ke kotak pengisi daya, buka penutup pengisi daya dan tekan tahan area sentuh pada 2 earphone lebih dari 5 detik untuk reset earphone.

Terima kasih atas umpan balik Anda
Berikan saran Anda agar kami dapat membantu Anda dengan lebih baik lagi
0/300
Tidak menemukan informasi yang Anda cari? Mohon agar dapat menghubungi kami.
Choose your market
Products may have different prices and availability based on market
Asia-Pacific
Europe
Middle East and Africa
Latin America
Other Regions